Collection Details

Image

Modified cassava flour mocaf:optimalisasi proses dan potensi pengembangan industri berbasis UMKM

Helmi, Rahmi Lestari - Nama Orang
Khasanah, Yuniar - Nama Orang
Damayanti, Ema - Nama Orang
Kurniadi, Muhamad - Nama Orang
Mahelingga, Dhevi EIR - Nama Orang

Informasi optimalisasi proses pembuatan tepung mocaf ini difokuskan untuk menumbuhkembangkan usaha berbasis UMKM sehingga pendekatan optimalisasi teknologi tepat guna penting dilakukan. Buku ini juga merangkum hasil-hasil penelitian untuk mengoptimalkan seluruh proses pembuatan tepung mocaf, baik yang dilakukan oleh LIPI maupun pihak-pihak lain di dalam dan luar negeri.

Bunga rampai ini tidak hanya bertujuan memberikan informasi dan pemetaan potensi pengembangan mocaf bagi UMKM, tetapi juga dapat dijadikan rujukan dan rekomendasi bagi pemangku kepentingan agar ketergantungan Indonesia pada bahan baku impor (tepung terigu) dapat dikurangi melalui pemanfaatan bahan baku lokal. Mengembangkan tepung mocaf, berarti membangun sinergi yang kuat di antara pemangku kepentingan tersebut dalam mendukung kemandirian pangan.

Untuk itu, bunga rampai ini diharapkan dapat bermanfaat bagi para peneliti, akademisi, dan masyarakat umum dalam pengembangan mocaf serta menjadi referensi yang tepat bagi pemerintah selaku regulator dalam menentukan kebijakan terkait tepung mocaf serta produk olahan pangan berbasis mocaf.

Additional Information
Penerbit
Jakarta : LIPI Press
GMD ( General Material Designation )
Electronic Resource
No. Panggil
635.2
HEL
m
635.2 HEL m
ISBN/ISSN9786024961534
Klasifikasi
635.2
Deskripsi Fisik
xvi, 188 p. ; 21 cm.
Bahasa
Indonesia
Edisi
-
Subjek
-
Pernyataan Tanggungjawab
Info Detail Spesifik
-
GMD
Electronic Resource
Tipe Isi
text
Tipe Media
computer
Tipe Pembawa
online resource

Write a review

Please enter your name!
Will be displayed on the comment.
Please provide valid email address!
Authentication only - we won't spam you.
Please choose rating!
Please write a review!
Your review must be at least 50 characters.

Similar collection


Wishlist Menu Mbah Semar
Ask to Mbah Semar
Top