Collection Details
Kualitas lingkungan untuk menunjang budi daya biota laut di perairan Lombok Barat
Puspitasari, Rachma - Nama Orang
Rositasari, Ricky - Nama Orang
Lestari - Nama Orang
Prayitno, Hanif Budi - Nama Orang
Sebagaimana diketahui, kondisi perairan di Indonesia bagian tengah dan timur dinilai lebih baik daripada kondisi perairan di Indonesia bagian barat. Tak mengherankan apabila kawasan ini kemudian dikenal sebagai kawasan potensial pengembangan budi daya biota taut seperti abalon, ikan kerapu, udang lobster, dan kerang mutiara yang merupakan salah satu komoditas unggulan Indonesia. Terkait hal ini, lokasi di salah satu wilayah perairan Indonesia bagian tengah, yaitu Lombok Barat, yang dikembangkan menjadi kawasan budi daya biota laut tentu memiliki faktor penunjang lingkungan yang terkategori baik.
lronisnya, dewasa ini dapat dengan mudah kita jumpai aktivitas manusia yang mampu mengancam faktor-faktor krusial tersebut sehingga pertanyaan yang kemudian muncul di benak kita adalah seberapa jauh aktivitas manusia, seperti pelabuhan dan pertambangan, dalam memengaruhi kondisi perairan di Lombok Barat; dan apakah penilaian tentang kualitas perairan yang baik tersebut tetap layak disematkan di kawasan perairan Indonesia bagian tengah, yang dalam hal ini 'diwakili' oleh perairan Lombok Barat, sebagai penunjang pengembangan usaha budi daya biota laut?
Additional Information
- Penerbit
- Jakarta : LIPI Press (2016)
- GMD ( General Material Designation )
- Electronic Resource
- No. Panggil
-
177.74
PUSk
- ISBN/ISSN9789797998653
- Klasifikasi
- 177.74
- Deskripsi Fisik
- xx, 201 hlm.; 21 cm
- Bahasa
- English
- Edisi
- -
- Subjek
- Environmental monitoring
Aquatic Organisms
Seawater - Pernyataan Tanggungjawab
- -
- Info Detail Spesifik
- -
- GMD
- Electronic Resource
- Tipe Isi
- text
- Tipe Media
- computer
- Tipe Pembawa
- online resource