Collection Details
INDOMARC :format Marc Indonesia = The Indonesian Marc Format
Perpustakaan Nasional RI - Badan Organisasi
“Machine Readable Cataloging” (MARC) merupakan salah satu hasil dan juga sekaligus salah satu syarat dalam otomasi perpustakaan. Dikembangkan pertama kali oleh Library of Congress, format LC MARC ternyata sangat besar manfaatnya bagi penyebaran data katalogisasi bahan pustaka ke berbagai perpustakaan di Amerika Serikat. Keberhasilan ini membuat negara lain turut mengembangkan forrmat MARC sejenis bagi kepentingan nasionalnya masing–masing .
Additional Information
- Penerbit
- Jakarta : Perpustakaan Nasional RI (2013)
- GMD ( General Material Designation )
- Electronic Resource
- No. Panggil
-
025.316
PERi
- ISBN/ISSN9789790084049